Monday 21 January 2019

AKU TENANG - FOURTWNTY



AKU TENANG - FOURTWNTY

Denganmu tenang
tak terfikir dunia ini

Karenamu tenang
semua khayal seakan kenyataan



Berlari-lari di taman mimpiku
imajinasi telah menghanyutkanku
mimpiku sempurna, tak seperti orang biasa

Karenamu tenang
semua khayal seakan kenyataan

Berlari-lari di taman mimpiku
imajinasi telah menghanyutkanku
mimpiku sempurna, tak seperti orang biasa

Aku berbeda, aku berbeda

Berlari-lari di taman mimpiku
imajinasi telah menghanyutkanku
mimpiku sempurna, tak seperti orang biasa

Fikirkan indah tentang surga
seakan-akan di sana
berkhayal semua tentang jiwa
ku tenang






Lagu dari Fourtwnty  yang berjudul Aku tenang benar-benar bisa buat diriku tenang dan nyaman menjalankan hidup ini..

Fourtwnty adalah band Indie yang memiliki tiga personil yaitu Ari , Nuwi  dan Roots uniknya untuk nama terakhir Roots ini tidak pernah manggung dan tampil bersama personil lainnya, dan lebih memilih untuk tidak menampilkan diri di depan publik. Namun Ari salah satu personil Fourtwnty mengatakan Roots salah satu tokoh penting untuk karya-karya Fourtwnty dan lebih banyak berperan di balik layar.

keunikan lain dari Band ini adalah ketika panggung mereka tidak pernah menggunakan sepatu atau pun sendal lebih memilih beralas kaki, ketika salah satu personil Nuwi di tanya disalah satu acara talkshow di Indonesia kenapa alasan nya tidak pernah menggunakan alas kaki saat panggung Nuwi hanya menjawab agar tidak ribet melepas sepatu atau alas kaki lainnya kita ingin ke toilet atau pun berwudhu, alasan yang cukup unik menurut saya.


Sekarang kita kembali lagi ke pembahasan lagunya lagu tetap tenang menjadi salah satu soundtrack film Filosofi Kopi dua.

Lagu ini menurut saya liriknya tentang seseorang yang sangat terikat dengan kekasihnya atau pun orang yang dia sayangi, dan dia merasa berbeda dari yang lainnya.

hanya dengan melihatnya sudah bisa membuat seseorang ini merasa semua impian dan khayalan nya sudah menjadi kenyataan, dan arti dari lagu ini tidak harus terikat dengan seseorang lainnya, bisa saja dengan benda mati seperti kopi, iya saya mencontohkan nya benda mati tersebut adalah kopi, misalnya saya, saya sangat suka sekali sama kopi tanpa kopi saya tidak bisa berpikir dengan ada nya kopi saya bisa tenang dan bisa kembali lagi berpikir dengan baik, hanya dengan seteguk kopi saya merasa mimpi dan khayalan saya sudah menjadi kenyataan.

Seperti itu lah deskripsi lirik lagu aku tenang dari Fourtwnty menurut saya, mungkin kalian memiliki pandangan lain tentang lirik lagu  aku tenang, yang jelas lagu ini sangat bagus dan indah untuk di dengar menurut saya hingga mampu membuat saya menjalankan hidup lebih tenang walaupun banyak masalah yang saya hadapi.

2 comments:

  1. Kau nikmati kopi dengan senja
    Maksudmu apa?
    Lirik lagu cinta tentang senja
    Maumu apa?
    Senja, senja tai anjing
    Senja, senja tai anjing
    Upload foto senja pake quote
    Mahatma Gandhi
    Ngaku ngaku indie tapi playlist
    Hasil subsidi
    Senja, senja tai anjing
    Senja, senja tai anjing
    Pengen tampil beda tapi tetap
    Hasilnya sama
    Pengennya jekdi tapi mentok
    Di intisari
    Senja, senja tai anjing
    Senja, senja tai anjing
    Senja, senja tai anjing
    Senja, senja tai anjing

    ReplyDelete
  2. Lirik lagunya dalam banget.. hanya orang2 tertentu yg bisa mengartikannya..

    Saya paham kenapa roots lebih memilih di balik layar dan kata nuwi beliau berperan penting... Salam satu tujuan hidup untuk roots🌹🌹😊

    ReplyDelete

KOTA KU YANG SELALU DICAP NEGATIF

Lambang Kota Indramayu Saya Ingin membahas tentang Kota Indramayu yang punya jargon Remaja (Religius Maju Mandiri dan Sejahtera ) kota...